Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Buku The 360 Leader karya John C. Maxwell


Buku ini mengajarkan kita agar selalu berkontribusi untuk kemajuan perusahaan bukan mengejar posisi. Posisi tidak berpengaruh terhadap kemajuan sedangkan kontribusi berpengaruh untuk eksistensi jangka panjang. Kontribusi untuk memajukan perusahaan akan berhasil apabila pemimpin tengah (360 leader) mampu mempnegaruhi atasan, rekan ke samping maupun bawahan. Maxwell juga membagikan tips agar kita mampu mempengaruhi mereka sehingga kemajuan organisasi dapat terwujud. Buku ini ditulis oleh pakar kepemimpinan dan pembicara handal di hadapan manajemen top dunia perusahaan 500 fortune. Beliau seorang orator sekaligus penulis yaitu John C. Maxwell. Buku ini termasuk kategori kepemimpinan dan bisnis yang patut dibaca oleh seluruh karyawan maupun top manajemen.
 
 
 



Posting Komentar untuk "Buku The 360 Leader karya John C. Maxwell"